Bongoskenti News - Di Pedukuhan Bongoskenti (24/10/2019) pukul 12.30 wib
bertempat di rumah Suhardi Dukuh diselenggarakan Posbindu (Pos Pembinaan
Terpadu). Pos Pembinaan Terpadu ini dikhususkan bagi warga pedukuhan
yang berusia 15-59 tahun. Kegiatan berupa pengecekan tensi, gula darah,
tinggi badan, berat badan, lingkar perut. Adapun tujuan dari Ponbindu
menurut Ketua Kader Bongoskenti, Ninik, "Posbindu bertujuan untuk
mengetahui keadaan kesehatan masyarakat terutama yang berusia 15-59
tahun, dan alhamdulillah hari ini hadir petugas Puskesmas sanden 2
orang, kader desa Murtigading 5 orang dan kader pedukuhan 4 orang.
KAMPOENG WISATA dan KREASI, Tempat Singgah yang Adem Ayem Loh Jinawi di Desa Murtigading, Kec. Sanden, Kab. Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta.
Kamis, 24 Oktober 2019
Langganan:
Komentar (Atom)
Semarak Malam Idul Adha di Bongoskenti: Kumandang Takbir Iringi Tradisi Ingkung Jawa di Masjid Al Furqon
Sanden, 5 Juni 2024 – Suasana syahdu namun penuh semarak mewarnai malam takbiran Idul Adha 1446 Hijriah di Pedukuhan Bongoskenti. Ratusan w...
-
Dusun Bongoskenti berada di wilayah Kelurahan Murtigading, Kecamatan Sanden, Kabupaten Bantul, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta. Ped...
-
VISI MISI PEDUKUHAN BONGOSKENTI MURTIGADING SANDEN BANTUL DIY VISI Bersama dalam satu kesatuan untuk mewujudkan pembangunan dusun de...
-
Bongoskenti, Ahad 25/01/2015. Beberapa warga pedukuhan Bongoskenti yang menjadi anggota BMT Sanden, mengikuti RAT BMT Sanden Tahun 2015. ...
-
Pada tanggal 17 Agustus 2015 bersamaan denganPeringatan HUT KEMRI Ke-70 Suhardi kepala dukuh no. 16 Bongoskenti memberikan penghargaan ke...


